18 August 2010

Photo Pakaian Traditional Indonesia


Dalam memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 65 ini, saya ingin membangkitkan semangat persatuan yang akhir-akhir ini mulai memudar. Perbedaan tiap daerah memiliki cirri khas masing-masing dan itu menjadi asset bagi bangsa Indonesia yang tidak dimiliki oleh bangsa lain.

Pepatah Bhineka Tunggal Ika tidak boleh kita lupakan,  berbeda-beda namun tetap satu jua bangsa Indonesia.

Perbedaan antar suku, adat istiadat warna kulit, dan lain sebagainya janganlah dijadikan alasan untuk memunculkan bibit perselisihan.  Satukanlah perbedaan itu dalam satu semangat merah putih.

Nah pada kesempatan ini saya akan coba bagi-bagi Photo tentang Pakaian traditional Indonesia, yang tujuannya tidak lain adalah agar pembaca semua tahu dan mengenal salah satu dari segudang kekayaan Indonesia  berupa pakaian adat traditional seluruh di nusantara.

Ada 30 Photo pakaian adat masing-masing daerah yang saya kemas dalam sebuah file RAR.  Namun dengan alasan menghemat tempat dan loading blog, anda hanya dapat melihat Photo pakaian traditional Indonesia itu setelah mendownloadnya terlebih dahulu, dan untuk membukanya tinggal double click (klik dua kali) file RAR tersebut. Semoga bermanfaat. Jayalah Indonesiaku.

Berikut ini saya tampilkan screenshot gambar pakaian adat traditional Indonesia di bawah ini:

pakaian_adat

Untuk mendownload Photo pakaian adat traditional Indonesia,
caranya tinggal klik gambar di atas.


Atau klik link di bawah ini :